Batik Air Resmi Terbang Surabaya-Berau PP, Dilayani Tujuh Kali Sepekan
SURABAYA/BERAU – Batik Air akhirnya resmi mengoperasikan rute Surabaya-Berau PP pada tanggal 6 September 2023 kemarin. Penerbangan ini dilayani tujuh kali dalam sepekan dengan menggunakan pesawat Airbus 320 seri 200. Maskapai akan terus melakukan evaluasi, Selengkapnya