Hari Pariwisata Sedunia, Scoot Hadirkan Promo Tiket Jakarta-Singapura

JAKARTA – Kabar gembira bagi masyarakat Indonesia yang hendak bepergian ke Singapura. Pasalnya, Scoot menawarkan promo tiket murah untuk penerbangan menuju negara kota tersebut dari berbagai lokasi di dalam negeri, termasuk Jakarta. Promo ini diberikan maskapai low cost carrier tersebut dalam rangka memeriahkan Hari Pariwisata Sedunia yang diperingati setiap tanggal 27 September.  “Hari Pariwisata Sedunia…

Read More »

Seru Nih! Ada Pameran Helikopter di Bandara Soekarno-Hatta

Jakarta – Pameran helikopter bertajuk Heli Expo Asia digelar di Cengkareng Heliport, Tangerang, Banten sampai tanggal 18 Juni 2023. Lokasi pameran tersebut berada di jalan Perimeter Selatan Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten. Pameran Heli Expo Asia (Hexia) yang pertama di Indonesia ini tidak dipungut biaya alias gratis. Setidaknya terdapat 6 unit jenis helikopter yang dipamerkan. Misalnya…

Read More »

Setelah Bogor, Giliran Produk UMKM Kota Tangerang Mejeng di Bandara Soekarno-Hatta

JAKARTA – Bandara Internasional Soekarno-Hatta tetap memegang komitmen mereka untuk membantu memajukan produk asli Indonesia dengan memamerkan barang-barang UMKM dari berbagai daerah. Nah, pada pertengahan Mei 2023 ini, giliran produk UMKM asal Kota Tangerang yang mejeng di pelabuhan udara tersebut dan hadir di Gerai Nusantara Terminal 3 sepanjang satu bulan ke depan. “Panggung UMKM dari…

Read More »

Penumpang di Bandara Soekarno-Hatta Masih Boleh Pakai Syarat Vaksin Kedua

Jakarta – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan Satgas Covid-19 saat ini sedang menggodok aturan mengenai syarat wajib vaksin Covid-19 booster atau dosis ketiga untuk dapat menggunakan moda transportasi udara. Akan tetapi, sampai dengan hari ini, Jumat (8/7), PT Angkasa Pura (AP) II masih membolehkan penumpang di Bandara Soekarno-Hatta untuk terbang tanpa syarat vaksin booster. Dengan demikian,…

Read More »

Kemenag Usul Keberangkatan Umrah Dipusatkan di Bandara Soetta

JAKARTA – Seiring dengan pandemi Covid-19 yang belum selesai, memang sedikit sulit untuk melakukan perjalanan ke luar negeri, termasuk ibadah umrah. Nah, untuk memfasilitasi masyarakat yang ingin beribadah ke Tanah Suci sekaligus meminimalkan penyebaran virus corona, Kementerian Agama mengusulkan agar keberangkatan dan kedatangan umrah dilakukan melalui satu pintu, yakni lewat Bandara Internasional Soekarno-Hatta. “Misalnya keberangkatan…

Read More »

Layanan Tes PCR Lion Air Group Makin Murah, Hanya Rp475 Ribu

Jakarta – Lion Air Group bersama PT Daya Dinamika Sarana Medika (DDSM) kembali menurunkan harga pemeriksaan tes swab Reverse Transcription-Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) dari Rp500 ribu menjadi Rp475 ribu saja. Layanan tersebut merupakan prosedur pemeriksaan yang diawali dengan pengambilan bahan pemeriksaan (sampel) dahak, lendir atau cairan dari nasofaring (bagian antara hidung dan tenggorokan), orofaring (bagian…

Read More »

Tambah Lokasi Baru di Cianjur, Layanan Rapid Test Antigen Lion Air Group Cuma Rp95 Ribu

Jakarta – Maskapai Lion Air Group, termasuk Wings Air dan Batik Air telah memperluas jaringan kerja sama dengan PT Daya Dinamika Sarana Medika (DDSM) untuk menyediakan fasilitas pelaksanaan uji kesehatan Rapid Test Antigen Covid-19 bagi para calon penumpang. Hal ini diwujudkan lewat tersedianya 1 lokasi baru pelaksanaan rapid test antigen di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat….

Read More »

Cegah Terorisme dan Radikalisme, Angkasa Pura II Gandeng BNPT

JAKARTA – PT Angkasa Pura II menandatangani perjanjian kerja sama tentang pencegahan terorisme dan radikalisme dengan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Pasalnya, perusahaan menyadari bahwa pihaknya yang mengelola 20 bandara masih sangat minim mengenai tanggap aksi terorisme dan radikalisme, terutama di Bandara Internasional Soekarno-Hatta sebagai gerbang utama masuk dan keluar Indonesia. “Kerja sama ini merupakan…

Read More »

Lokasi Rapid Test, Bandara Soekarno-Hatta Buka Airport Health Baru di Terminal 3

JAKARTA – Dalam rangka menyambut liburan akhir tahun, yang mungkin akan meningkatkan jumlah penumpang, PT Angkasa Pura II menyiapkan lokasi baru untuk tes cepat (rapid test) COVID-19 di Bandara Internasional Soekarno-Hatta. Fasilitas terbaru tersebut adalah Airport Health Center yang berada di kawasan SMMILE Center Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta yang dilengkapi area hijau. “Pandemi yang melanda…

Read More »

Bandara Soekarno-Hatta Dilengkapi Mobile Commando Post untuk Keadaan Darurat

Jakarta – Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten memperkenalkan mobile commando post (MCP) atau pos komando bergerak yang memiliki fungsi untuk pusat penanggulangan darurat bergerak terpadu. Bus tersebut akan bekerja sebagai pusat distribusi informasi, komando, komunikasi, serta koordinasi saat terjadi situasi darurat di lapangan. “Mobile command post ini bekerja seperti crisis centre yang dapat berfungsi sebagai…

Read More »