Tarik Turis Asing, Indonesia Bakal Buka Penerbangan Jakarta-Vladivostok Rusia
JAKARTA – Indonesia dikabarkan akan membuka penerbangan langsung dari Jakarta menuju Vladivostok, kota di ujung timur Rusia. Rencananya dihubungkan dengan transit ke berbagai kota di Negeri Beruang Merah, jalur penerbangan tersebut nantinya diharapkan dapat berkembang menjadi Vladivostok menuju Moskow, Bashkortostan, Nizhny Novgorod, dan Tomsk. “Kami akan membuka lalu lintas udara langsung dengan Jakarta,” ungkap Wakil…