Mahalnya Tiket Pesawat Diduga Jadi Penyebab Penumpang Domestik di Bandara Juanda Anjlok
Jakarta – Selama periode Januari-November 2019, jumlah penumpang pesawat rute domestik mencapai angka 69,7 juta orang, turun 19,4% dibandingkan periode yang sama tahun 2018 sebanyak 86,2 juta orang. Penurunan penumpang domestik ini ditengarai karena mahalnya Selengkapnya